Pemerintah Akan Dedikasikan Seluruh Sumber Daya untuk Dukung Sekolah Rakyat
Wakil Menteri Sekretaris Negara (Wamensesneg) Juri Ardiantoro mengungkapkan pihaknya mendukung Kementerian Sosial (Kemensos) untuk memimpin penyelenggaraan Sekolah Rakyat.
Dirinya mengatakan Pemerintah akan mendedikasikan seluruh sumber daya untuk mendukung Sekolah Rakyat agar berjalan dengan baik.
Baca Juga: Istana Pertanyakan Sumber Informasi Kabar Hadi Poernomo Jadi Penasihat Prabowo
"Seluruh sumber daya yang dimiliki, aset, aparat dan seluruh jejaring Kementerian Sosial dan seluruh yang dimiliki oleh negara maupun swasta, akan kita dedikasikan supaya sekolah rakyat ini bisa berjalan sukses," ucapnya, dikutip Selasa (20/5).
Juri menambahkan persiapan Sekolah Rakyat dengan konsep asrama yang menyasar anak-anak dari keluarga miskin dan miskin ekstrem berjalan dengan lancar.
"Kita ingin anak-anak kita anak-anak yang memang berhak untuk mendapatkan pendidikan yg layak kita fasilitasi. Kita menghilangkan hambatan-hambatan struktur yang selama ini menghambat mereka untuk mendapat pendidikannya layak. Jadi kita dukung sekolah rakyat, gagasan presiden sangat mulia," jelasnya.
Ia pun memberikan semangat kepada calon peserta sekolah rakyat yang akan menempuh pendidikan difasilitas yang dipersiapkan Presiden Prabowo Subianto.
"Ya untuk adik-adik yang akan menjadi peserta atau siswa sekolah rakyat, semangat menjadi peserta sekolah rakyat, karena ini adalah salah satu tempat terbaik yang disiapkan oleh presiden Prabowo untuk mendapatkan pendidikan yang terbaik," tandasnya.
-
Daftar Hotel Terbaik Dunia Versi Cond Nast Traveller, Ada Indonesia?DPRD DKI Gelar Rapat Paripurna Pemberhentian Anies Baswedan Dan Wagub RizaKala Polisi Bergeming Ditanya Orator Demo HMI di DPR: Setuju Gak BBM Naik?Gak Cuma Bohong, Anies Baswedan Juga Gatot Alias Gagal Total!7 Minuman Pembersih Usus, Bikin Pencernaan Makin LancarNestapa Ortu Santri yang Tewas Dikeroyok Senior di Tangerang: di Mana Rasa Kasihannya?Polda Metro Jaya Ringkus 296 Penjudi Selama 4 Hari Operasi Kamtibmas3 Minuman yang Bikin Tulang Kuat, Enak dan Murah Harganya10 Bandara Paling Ramah Keluarga di Dunia, Soetta Ungguli Changi3 Sanksi Rekomendasi Komnas HAM Terhadap Polisi Terlibat Obstruction of Justice Kasus Brigadir J
- ·PDIP Gugat Penyidik KPK, Bukan Hanya Soal Baper
- ·'Anies Baswedan, Formula E Gak Bikin Kenyang!'
- ·Kala Polisi Bergeming Ditanya Orator Demo HMI di DPR: Setuju Gak BBM Naik?
- ·3 Sanksi Rekomendasi Komnas HAM Terhadap Polisi Terlibat Obstruction of Justice Kasus Brigadir J
- ·IIMS Surabaya Akan Berlangsung Akhir Bulan Mei
- ·Irjen Ferdy Sambo Diberhentikan Tidak Hormat, Kamaruddin Simanjuntak: Sesuai Harapan
- ·Gasak Rp 300 Juta, Perampok Bersenjata Airsoft Gun Mengaku Anggota TNI Ditangkap Polisi
- ·Deputi Dumas KPK Senin Depan Diperiksa Ditkrimsus PMJ
- ·Apa di Balik Misteri Tidak Ada Lantai 4 dan 13 di Hotel?
- ·Kasus Guru Aniaya Murid di SMKN 1 Jakarta Berujung Damai, Korban Cabut Laporan
- ·Pendukung Anies di Medsos: PSSI Diduga Berpolitik
- ·Kalau Mau Total Buka Data Polisi Nakal, KontraS Minta Kapolri Contoh Sistem Pengadilan Negeri
- ·Jelang Keberangkatan ke IKN, Ini Harapan Pelatih Paskibraka Pusat 2024
- ·Makin Panas, Ini Dia Babak Baru Perseteruan Hotman vs Hotma
- ·KPK: Syahrul Yasin Limpo Cs Nikmati Aliran Uang Rp 13.9 Miliar Hasil Setoran Pegawai di Kementan
- ·Tak Profesional Tangani Kasus Brigadir J, Kapolri Copot dan Mutasi 24 Personel ke Yanma
- ·Cucu Pendiri Hermes Beri Warisan Rp170 Triliun ke Tukang Kebun
- ·Ditreskrimsus Polda Metro Selama 4 Pekan Akan Sisir Jakarta, Bukan Nangkap Penjahat, Tapi Bagi
- ·Tak Profesional Tangani Kasus Brigadir J, Kapolri Copot dan Mutasi 24 Personel ke Yanma
- ·Jakpro Akan Bangun Jaringan Utilitas Bawah Tanah di Jaksel Sepanjang 115 Km, Target Rampung 2023
- ·7 Minuman Ini Ampuh Turunkan BB, Lebih Afdol Diminum Pagi Hari
- ·Kalau Mau Total Buka Data Polisi Nakal, KontraS Minta Kapolri Contoh Sistem Pengadilan Negeri
- ·Ridwan Kamil Jadi Cawapres Pilihan Projo, Pengamat: Karena Punya Kedekatan dengan Jokowi
- ·DPRD DKI Gelar Rapat Paripurna Pemberhentian Anies Baswedan Dan Wagub Riza
- ·Sekjen PDIP Singgung Pemerintahan Ngemis Investor Untuk Pembangunan IKN
- ·Kronologi Kemaluan Suami Dipotong Istri Siri di Cikarang, Ketahuan Selingkuh
- ·Nasdem Siap Usung Kadernya di Pilkada Jateng dan Jabar, Willy Aditya: Ini Agak PR Ya!
- ·Rekonstruksi di Duren Tiga, Bharada E Todongkan Pistol, Brigadir J Berlutut Memohon Tak Ditembak
- ·Timah Properti Tawarkan Gaya Hidup Green Living Lewat Klaster Alexandrite
- ·Geger, Warga Tebing Tinggi Temukan Mayat Siswi SMA di Ladang, Diduga Korban Pembunuhan
- ·Izinkan Acara Maksiat, FPI Ngamuk ke Anies!!
- ·Update COVID
- ·Irjen Ferdy Sambo Diberhentikan Tidak Hormat, Kamaruddin Simanjuntak: Sesuai Harapan
- ·Skrining Dexa Medica Ungkap 73% Peserta Berisiko Sakit Kronis
- ·Jasad Dalam Koper Selingkuh dengan Tersangka yang Akan Gelar Resepsi
- ·Pendukung Anies di Medsos: PSSI Diduga Berpolitik